Melahirkan Alami dengan Minyak Kletik

{[['']]}
Saat ini melahirkan melalui cara alami (tanpa cesar) sudah sangat jarang dikota besar. Hampir setiap rumah sakit menganjurkan melahirkan secara cesar walau masih bisa dengan cara alami.

Hal ini disebabkan efek bisnis yang salah arah, tanpa disadari melahirkan secara cesar akan berdampak sosial seperti hilangnya rasa hubungan batin yang kuat antara ibu dan anak. Sungguh sedih jika mereka dipaksa melakukan cesar padahal masih bisa dengan cara alami, (jika terpaksa cesar sih tidak masalah).

Ok saya akan share obat alami untuk mempermudah proses melahirkan, obat ini terbuat dari minyak kelapa (bukan kelapa sawit). Minyak ini biasa disebut minyak kletik atau ada yang menyebutnya klentik.

Cara membuatnya:
1. Parut kelapa sebanyak mungkin.
2. Campur parutan kelapa dengan air.
3. Pisahkan air kelapa dengan ampas parutan kelapa (jadi santan/ air sari kelapa).
4. Masak air santannya sampai hampir kering (untuk membuang unsur air)
5. Selesai.
Catatan: usahakan air santannya se-kental mungkin sebelum dimasak agar hasilnya bagus. Jika sudah dingin maka air tersebut akan menjadi minyak dan bening.

Cara pemakaian:
1. Air santan yang sudah berubah menjadi minyak kletik/klentik tersebut, diminum minimal sehari sekali/gelas.
2. Minyak ini diminum ketika masa hamil sudah mencapai delapan (8) bulan keatas.

Catatan: ingat diminum setelah memasuki umur kandungan delapan bulan.

Jika cara ini sudah diterapkan, maka proses melahirkan secara alami (ngedan) akan lancar.
Semoga proses melahirkan kembali lagi ke cara alami, cara cesar sebaiknya jika memang terpaksa.

Sumber: uwak saya
Share this post :
 
Nice Blog : Creating Website | Template | Mas boim Template
Copyright © 2013. MAS BOIM - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger